Contoh Desain Aquascape Air Terjun Dan Cara Membuatnya
Tulisan Ndeso, Desain Aquascape Air Terjun Dan Cara Membuatnya - Jika kalian memiliki akuarium namun bingung menciptakan sebuah tema untuk akuarium kalian, mungkin tema aquascape air terjun bisa menjadi salah satu tema yang kalian usung.
Dimana design aquascape air terjun ini merupakan sebuah tema mempercantik akuarium dengan membuat sebuah air terjun mini yang ada di dalam akuarium.
Air terjun yang kita maksud disini bukan air terjun asli air namun air terjun ini terbuat dari pasir silica yang berwarna putih, sehingga nantinya pada saat terpasang akan mampu membuat sebuah air terjun yang ada di dalam akuarium. Bagi yang ingin menggunakan tema aquascape air terjun berikut langkah-langkahnya.
Yang perlu diperhatikan di dalam membuat sebuah aquascape bertema akuarium adalah tersedianya pasir silika, batuan yang nantinya dijadikan tempat turunnya pasir, dan juga alat berupa pipa, power head/pompa filter dan aerator.
Semua alat dan bahan tersebut harus ada agar bisa menciptakan sebuah air terjun yang indah di dalam akuarium kita. Berikut ini adalah langkah membuat sebuah aquascape bertemakan air terjun dan beberapa contoh desain aquascape Air Terjun.
Sebelum melihat beberapa contoh desain aquascape air terjun, yang pertama akan kita bahas disini adalah tutorial membuat aquascape air terjun, berikut ini adalah langkah-langkahnya :
1. Bersihkan terlebih dahulu akuarium yang akan kita gunakan untuk membuat aquascape
2. Gunakan pasir halus untuk dasaran dari aquascape yang akan kita buat, dimana ketebalan dari pasir halus yang digunakan sekitar 2 sampai 3 cm. Kegunaan dari pasir ini adalah sebagai dasar kita menanam tanaman dan menaruh benda untuk ditata di akuarium kita.
3. Setelah pasir kita tata, sekarang berikan pupuk secara tipis di atas pasirnya, kemudian tutup kembali taburan pupuk tersebut dengan pasir agar tidak terlihat pada saat kita sudah menuangkan air kedalam aquarium
4. Susun batuan atau benda mati lain ke dalam akuarium, dimana bebatuan tersebut digunakan sebagai penghias akuarium kita nanti
5. Setelah bebatuan kita tata dengan tata letak yang menarik, sekarang kita tanam tanaman aquascape yang sudah disiapkan, biasakan gunakan pinset untuk menanam dan menata tanaman aquascape kita menurut desain yang kita inginkan.
6. Sebelum kita memasukan air kedalam akuarium, kita pasangkan terlebih dahulu alat berupa pipa, power head/pompa filter dan aerator. Kegunaan dari ketiga jenis alat ini adalah untuk bisa menciptakan sebuah air terjun didalam akuarium kita.
Cara kerja dari ketiga alat ini sebagai berikut air yang ada di dalam akuarium akan disedot oleh power head yang nantinya dialirkan ke pipa, ketika air masuk kedalam pipa yang disedot oleh power head, maka yang masuk kedalam pipa tidak hanya air namun juga pasir silika juga ikut terbawa, setelah pasir silika terbawa kedalam pipa maka akan keluar di ujung pipa dan akan menciptakan sebuah air terjun yang indah.
Yang menjadi catatan khusus arahkan pasir yang keluar ke arah masuknya air dan pasir tadi sehingga nantinya pasir yang menjadi air terjun ini hanya akan memutar-mutar tidak ada yang terbuang.
7. Setelah bebatuan dan tanaman aquascape sudah tertata dengan baik dan menarik, sekarang kita beralih ke tahap yang mungkin bisa menjadi tantangan bagi para pecinta aquascape, yaitu menuangkan air.
Tantangan di dalam menuangkan air ini adalah jika kita tidak berhati-hati maka semua yang sudah kita tata di akuarium bisa menjadi hancur berantakan. Maka dari itu bila kita akan menuangkan air gunakan mangkok diatas pasir, kemudian tuangkan air sedikit-demi sedikit agar air yang keluar dari mangkok meluncur tidak terlalu deras sehingga menghancurkan tatanan aquascape kita.
Begitulah cara atau langkah kita dalam membuat sebuah aquascape bertema air terjun, dan untuk kamu yang tertarik untuk membuat sendiri aquascape air terjun tapi belum memiliki referensi.
Berikut ini kami akan memberikan beberapa contoh desain aquascape air terjun terbaik yang dapat kamu lihat untuk dijadikan inspirasi.
Itulah cara membuat Air Terjun Aquascape beserta contohnya. Keindahan air terjun yang anda buat tergantung dari imajinasi, referensi, bahan, serta kemampuan anda dalam mendesain. Semakin sering anda mencoba dan semakin banyak anda mencari inspirasi, hasilnya pun akan semakin bagus.
Dimana design aquascape air terjun ini merupakan sebuah tema mempercantik akuarium dengan membuat sebuah air terjun mini yang ada di dalam akuarium.
Air terjun yang kita maksud disini bukan air terjun asli air namun air terjun ini terbuat dari pasir silica yang berwarna putih, sehingga nantinya pada saat terpasang akan mampu membuat sebuah air terjun yang ada di dalam akuarium. Bagi yang ingin menggunakan tema aquascape air terjun berikut langkah-langkahnya.
Yang perlu diperhatikan di dalam membuat sebuah aquascape bertema akuarium adalah tersedianya pasir silika, batuan yang nantinya dijadikan tempat turunnya pasir, dan juga alat berupa pipa, power head/pompa filter dan aerator.
Semua alat dan bahan tersebut harus ada agar bisa menciptakan sebuah air terjun yang indah di dalam akuarium kita. Berikut ini adalah langkah membuat sebuah aquascape bertemakan air terjun dan beberapa contoh desain aquascape Air Terjun.
Langkah-Langkah Membuat Aquascape Air Terjun
Sebelum melihat beberapa contoh desain aquascape air terjun, yang pertama akan kita bahas disini adalah tutorial membuat aquascape air terjun, berikut ini adalah langkah-langkahnya :
1. Bersihkan terlebih dahulu akuarium yang akan kita gunakan untuk membuat aquascape
2. Gunakan pasir halus untuk dasaran dari aquascape yang akan kita buat, dimana ketebalan dari pasir halus yang digunakan sekitar 2 sampai 3 cm. Kegunaan dari pasir ini adalah sebagai dasar kita menanam tanaman dan menaruh benda untuk ditata di akuarium kita.
3. Setelah pasir kita tata, sekarang berikan pupuk secara tipis di atas pasirnya, kemudian tutup kembali taburan pupuk tersebut dengan pasir agar tidak terlihat pada saat kita sudah menuangkan air kedalam aquarium
4. Susun batuan atau benda mati lain ke dalam akuarium, dimana bebatuan tersebut digunakan sebagai penghias akuarium kita nanti
5. Setelah bebatuan kita tata dengan tata letak yang menarik, sekarang kita tanam tanaman aquascape yang sudah disiapkan, biasakan gunakan pinset untuk menanam dan menata tanaman aquascape kita menurut desain yang kita inginkan.
6. Sebelum kita memasukan air kedalam akuarium, kita pasangkan terlebih dahulu alat berupa pipa, power head/pompa filter dan aerator. Kegunaan dari ketiga jenis alat ini adalah untuk bisa menciptakan sebuah air terjun didalam akuarium kita.
Cara kerja dari ketiga alat ini sebagai berikut air yang ada di dalam akuarium akan disedot oleh power head yang nantinya dialirkan ke pipa, ketika air masuk kedalam pipa yang disedot oleh power head, maka yang masuk kedalam pipa tidak hanya air namun juga pasir silika juga ikut terbawa, setelah pasir silika terbawa kedalam pipa maka akan keluar di ujung pipa dan akan menciptakan sebuah air terjun yang indah.
Yang menjadi catatan khusus arahkan pasir yang keluar ke arah masuknya air dan pasir tadi sehingga nantinya pasir yang menjadi air terjun ini hanya akan memutar-mutar tidak ada yang terbuang.
7. Setelah bebatuan dan tanaman aquascape sudah tertata dengan baik dan menarik, sekarang kita beralih ke tahap yang mungkin bisa menjadi tantangan bagi para pecinta aquascape, yaitu menuangkan air.
Tantangan di dalam menuangkan air ini adalah jika kita tidak berhati-hati maka semua yang sudah kita tata di akuarium bisa menjadi hancur berantakan. Maka dari itu bila kita akan menuangkan air gunakan mangkok diatas pasir, kemudian tuangkan air sedikit-demi sedikit agar air yang keluar dari mangkok meluncur tidak terlalu deras sehingga menghancurkan tatanan aquascape kita.
Contoh Desain Aquascape Air Terjun Terbaik
Begitulah cara atau langkah kita dalam membuat sebuah aquascape bertema air terjun, dan untuk kamu yang tertarik untuk membuat sendiri aquascape air terjun tapi belum memiliki referensi.
Berikut ini kami akan memberikan beberapa contoh desain aquascape air terjun terbaik yang dapat kamu lihat untuk dijadikan inspirasi.
Contoh Desain Aquascape Air Terjun 1 |
Contoh Desain Aquascape Air Terjun 2 |
Contoh Desain Aquascape Air Terjun 3 |
Contoh Desain Aquascape Air Terjun 4 |
Contoh Desain Aquascape Air Terjun 5 |
Itulah cara membuat Air Terjun Aquascape beserta contohnya. Keindahan air terjun yang anda buat tergantung dari imajinasi, referensi, bahan, serta kemampuan anda dalam mendesain. Semakin sering anda mencoba dan semakin banyak anda mencari inspirasi, hasilnya pun akan semakin bagus.
Cari Artikel Lainnya Di Sini